Akhir-akhir ini aku menjadi terobsesi pada satu pertanyaan ini: Pernahkah kita bertanya dalam hati...
"Apakah arti hidupku?" "Hidup ini untuk apa?" "Mengapa aku hidup?" "Kenapa aku diperbolehkan hidup?" Dsb...
Mungkin sebagian akan berfikir: hidup ini untuk tuhan, untuk berbakti pada orang tua, menyenangkan orang lain, bersenang-senang, bergaul, cari perempuan, cari popularitas, cari kekuasaan dan pikiran-pikiran lain.
Pertanyaan-pertanyaan ini ada tidak untuk dijawab. karena jika dijawab yang pusing malah kita sendiri...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar